Belajar Stimulasi Taktil dan Sensorik Bersama Playfoam Sand
Playfoam sand merupakan mainan edukatif dengan tekstur lembut dan empuk. Playfoam sand sangat cocok digunakan untuk aktivitas sensori di taman kanak-kanak.
Dengan bermain playfoam sand, anak-anak dapat belajar tentang stimulasi taktil dan sensorik, membantu perkembangan keterampilan motorik halus, serta mendukung permainan yang menenangkan.
Playfoam sand tersedia dalam 8 warna yang tentunya sangat aman, bahan non-toksik, dan tidak pernah mengering.
Minkie menyediakan printable playfoam sand bertema natal yang bisa dijadikan alternatif kegiatan belajar dan bermain yang lebih seru bagi anak-anak di rumah.
Minkie menyediakan printable playfoam sand bertema natal yang bisa dijadikan alternatif kegiatan belajar yang lebih seruk untuk si kecil dirumah.
Download printable di sini ya
Produk playfoam sand juga bisa dilihat di sini
Mari bermain sambil belajar dengan playfoam sand! Selamat menikmati permainan dan pembelajaran yang penuh dengan keceriaan!
Leave a Reply